Minggu, 02 November 2014

Liburan Halal dan Murah China

Liburan Halal dan Murah China

   Saat ini bagi sebagian besar umat muslim, makanan halal merupakan menu wajib disetiap hidangan yang disantap, tidak terkecuali saat melalukan perjalanan wisata ke negeri yang mayoritas penduduknya bukan muslim. Contohnya saja Beijing China, tempat ini sudah terkenal dengan makanan yang tidak halal seperti mengandung daging atau minyak babi. Tapi apakah hal tersebut menjadi penghalang bagi kita yang tetap ingin melakukan perjalanan wisata ke Beijing China? Tentu saja tidak! Karena saat ini Cheria Wisata telah meluncurkan sebuah program tour liburan halal dan murah china yang sangat memperhatikan hal-hal detail seperti makanan halal.

    Para umat muslim di tanah air tidak perlu ragu lagi untuk pergi ke China. Semua makanan yang disajikan dalam tour muslim Beijing China, baik itu saat sarapan, makan siang dan makan malam semuanya kami jamin menu yang disajikan 100% halal. Kami telah bekerja sama dengan restaurant local disana yang telah melakukan perjanjian untuk menyajikan menu makanan halal, dan jika disajikan menu yang tidak halal maka restaurant tersebut bersedia di tuntut di pengadilan China. Jadi para umat muslim jangan ragu lagi untuk pergi tour ke Beijing bersama Cheria tour dan travel.

   Apakah hanya menu halal yang ditawarkan Cheria Tour dan Travel dalam Paket Liburan halal dan murah china ? ohh, tentu tidak. Selain kami menjamin menu yang disajikan 100% halal, kami juga telah mengemas rangkaian perjalanan dalam tour muslim ke China penuh dengan nilai-nilai islami. Contohnya dalam wisata muslim Beijing, para wisatawan akan dibawa untuk mengunjungi masjid-masjid bersejarah di Beijing, seperti Masjid Niujie. Masjid Niujie terletak di Beijing Distrik Xicheng. Masjid ini merupakan pusat spiritual umat muslim, yang mana ada sekitar 10.000 umat muslim yang hidup di sekitarnya. Niujie di distrik Xuanwu, dimana masjid ini terletak, merupakan daerah terbesar dan tertua yang dihuni oleh orang-orang muslim di Beijing.

Masjid-Madian-Beijing-China

Masjid Madian Beijing
   Selain mengunjungi Masjid Niujie, dalam tour liburan halal dan murah china kali ini kita juga akan mengunjungi Masjid Madian yang merupakan salah satu masjid yang terkenal di Beijing, dibangung lebih dari 300 tahun yang lalu pada masa pemerintahan Kaisar Kangxi Dinasti Qing. Kawasan Madian dahula kala merupakan pusat perdagangan daging kambing serta lembu halal yang sangat terkenal di Beijing. Cukai jual-beli daging halal, zakat dari umat Islam dan uang sewa tanah menjadi sumber pendapatan bagi masjid tersebut.

    Dalam program paket tour liburan halal dan murah China kita juga tetap akan mengunjungi tempat-tempat bersejarah dan menarik di Beijing China, seperti tembok besar China, Tian An Men Square, Forbidden City, Acrobatic Show, WangFuJing Shopping & Donghuamen Street, Summer Palace, The Place - LED Screen, Yandai Street, Bazzar Shopping Yaxiu Market
Pastinya bagi rekan-rekan kaum muslim, makanan “halal” merupakan perjuangan tersendiri. Tapi tidak perlu paranoid, fast food restaurant seperti McD, KFC and friends juga banyak koq. Makanan-makanan instant juga tersedia di supermarket. Local guide juga menjelaskan bahwa untuk grup-grup dari Indonesia, Malaysia, dan Timur Tengah biasanya akan dibawa ke rumah-rumah makan halal.


CHERIA Travel & Tours
Gedung TWINK, Jl Kapt P Tendean No.82
Mampang Jakarta Selatan
Telp. (021) 70560263
Mobile 08161817110
E-mail : nawwafhuda@gmail.com

Search related to Liburan Halal dan Murah China : Paket liburan ke korea selatan 2014, Paket liburan ke korea selatan, Liburan murah ke korea 2014, Paket liburan korea selatan, Liburan hemat ke korea.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar